Final fantasy 15 Membutuhkan Sekitar 40 jam gameplay untuk Cerita Utama Saja
Final Fantasy 15 paling tidak membutuhkan 40 jam gameplay untuk cerita utama saja.
hajime Tabata pun menjawab pertanyaan tersebut
untuk menyelesaikan cerita utama tanpa side quest , kami memperkirakan sekitar 40-50 jam gameplay, " Paling tidak akan ada 40 jam konten yang bisa kalian nikmati . Tapi ada banyak side quests dan hal-hal ekstra lainnya . Dengan hanya melakukan hal-hal ekstra saja , kita membutuhkan sekitar 100 jam gameplay . Jadi jika kalian menghitung semua itu , mungkin kita membutuhkan sekitar 200 jam gameplay.Banyak fans telah menunggu cukup lama untuk permainan ini , jadi kami ingin memastikan ada banyak konten bagi mereka untuk dinikmati , " kata Tabata.
Bagi yang belum melihat final fantasy 15 di ajang E3 kemain silahkan lihat videonya di bawah ini.
thanks to IGN
Post a Comment